Category Archives: Blog Tenun

TOKOTENUN.com – Blog tenun menampilkan ragam tulisan, ulasan, dan serba serbi seputar kain tenun ikat. Pengertian kerajinan tenun adalah kriya yang dibuat dengan menyilangkan benang lungsi dan benang pakan melalui proses yang menggunakan alat manual bukan mesin untuk menghasilkan kain tenunan. Jenis jenis tenun diantaranya tenun ikat, tenun polos, dan songket. Macam macam tenun ikat secara umum dibagi dua yaitu ikat lungsi dan ikat pakan. Demikian sekilas arti tenun ikat.

Hoodie Tenun Asli Jepara

hoodie tenun indonesia wanita pria shopee perbedaan sweater

Selamat Pagi Tenun Lovers, Berbicara tentang tenun memang tiada habisnya. Mulai dari prosesnya yang rumit hingga motif dan coraknya yang kaya akan makna.Untuk kamu generasi milenial yang butuh fashion item simple dan unik, kami hadir dengan Hoodie Tenun yang simply dan keren abis. Kadang Hoodie identik dengan cuaca dingin atau sering di anggap sebagai busana…

Tas Selempang Tenun Original – Waist Bag Wanita

TAS SELEMPANG TENUN ORIGINAL PRIA WANITA WAIST BAG FANNY PACK

Tas selempang tenun original untuk pria dan wanita. Dibuat dari bahan kain tenun etnik buatan Troso Jepara. Kain Tenun Troso ini mempunyai tekstur alami dan cukup tebal untuk dijadikan tas pinggang tenun atau waist bag. Desain tas up to date dengan model tas selempang ala artis Indonesia. Tas selempang atau waist bag adalah tas ukuran…